Harga Beat Street Esp Terbaru Tahun 2020 Dan Spesifikasi - Masign Asuka

Jumat, 31 Januari 2020

Harga Beat Street Esp Terbaru Tahun 2020 Dan Spesifikasi

Harga beat street - ahm kembali luncurkan all new honda beat series dengan balutan desain bodi baru yang compact dan beragam fitur teknology canggih lain, motor beat street dengan harga yang di pasar untuk otr jakarta 17 juta,motor ini menjadi salah satu skutik honda terlaris di dunia.


Seri all new honda beat menggunakan mesin sohc 110cc generasi terbaru dengan sistem pembakaran injeksi pgm-fi yang tergabung dalam rangkaian teknologi esp (enhanced smart power). Menanamkan teknologi mesin terbaru ini, mampu menghasilkan tenaga 6,6 kw @ 7.500 rpm dengan torsi tertinggi pada 9,3 nm @ 5.500 rpm. Mesin terbaru ini juga memastikan hasil pembakaran yang ramah lingkungan dengan standar emisi euro 3. Teknologi baru ini juga membuat mesin esp lebih efisien dalam penggunaan bahan bakar. Melalui tes internal menggunakan metode ece r40, hasilnya adalah konsumsi bahan bakar mampu hingga 60,6 km / liter (fitur iss pada fitur) sehingga dapat menempuh jarak 254,52 km dalam satu kali pengisian bahan bakar.

Sementara itu, all new honda beat street hadir dengan tipe cbs dalam 3 pilihan warna yaitu street black, street silver dan street black silver. Model ini dipasarkan dengan Harga motor honda beat street 2020 Rp. 17.150.000

Spesikasi Motor

TIPE MESIN
Tipe Mesin 4 – Langkah, Sohc, Esp
Volume Langkah 109.5cc
Sistem Suplai Bahan Bakar Injeksi (Pgm-fi)
Diameter X Langkah 47.0 X 63.1 Mm
Tipe Tranmisi Otomatis, V-matic
Rasio Kompresi 10.0 : 1
Daya Maksimum 6.6 Kw (9.0 Ps)/7.500 Rpm
Torsi Maksimum 9.3 N.m (0.95 Kgf.m)/ 5.500 Rpm
Tipe Starter Elektrik Dan Kick Starter
Tipe Kopling Otomatis, Sentrifugal, Tipe Kering

TIPE RANGKA
Tipe Rangka Tulang Punggung – Esaf (Enhance Smart Architecture Frame)
Tipe Suspensi Depan Teleskopik
Tipe Suspensi Belakang Lengan Ayun Dengan Peredam Kejut Tunggal
Ukuran Ban Depan 80/90 – 14 M/c – Tubeless
Ukuran Ban Belakang 90/90 – 14 M/c – Tubeless
Rem Depan Cakram Hidrolik Dengan Piston Tunggal
Rem Belakang Tromol
Sistem Pengereman Combi Brake System

warna motor
Street silver black

Street black

Street silver

Bagikan artikel ini

Tambahkan Komentar Anda
Disqus comments